Latihan Soal dan Kunci Jawaban UAS PAS Antropologi Kelas 11 SMA Semester 1 Tahun Ajaran 2022/2023

- 6 Desember 2022, 22:49 WIB
Kumpulan contoh soal UAS PAS Antropologi kelas 11 SMA Semester 1
Kumpulan contoh soal UAS PAS Antropologi kelas 11 SMA Semester 1 /Pixabay/ F1Digitals

2. Etnografi berhubungan dengan asal usul ilmu antropologi. Antropologi sebagai sebuah disiplin ilmu, baru lahir pada paruh kedua....
a. Abad ke-20
b. Abad ke-17
c. Abad ke-18
d. Abad ke-19
e. Abad ke-21
JAWABAN: A

3. Data ini sering disebut sebagai konsep-konsep tingkat pertama, yang berbentuk bahasa lokal, pemikiran-pemikiran, cara-cara berekprsesi yang dimiliki/digunakan secara bersama-sama oleh para partisipan. Data yang dimaksud adalah....
a. Data negosiasi
b. Data empirik
c. Data personal
d. Data emik
e. Data etik
JAWABAN: D

Baca Juga: TERBARU! 20 Contoh Soal UAS Sosiologi Kelas 10 SMA MA Semester 1 Lengkap Beserta Jawaban

4. Secara etimologi, istilah institusi sosial berasal dari bahasa inggris yaitu “social institution “. Soerjono Soekanto (Sosiolog) menyebutnya dengan istilah “lembaga sosial/lembaga kemasyarakatan. Sedangkan menurut Koentjaraningrat dikenal dengan istilah....
a. Lembaga sosial
b. Lembaga budaya
c. Pranata sosial
d. Lembaga daerah
e. Lembaga kemasyarakatan
JAWABAN: C

5. Perspektif yang digunakan untuk memahami suatu kebudayaan dari sudut pandang pengamat dari luar pelaku kebudayaan disebut dengan…
a. Etis
b. Emik
c. Fonemik
d. Etnosentrisme
e. Etik
JAWABAN: E

6. Pewarisan budaya akan lebih efektif apabila dilakukan mulai dari….
a. Lingkungan sekolah
b. Lingkungan keluarga
c. Lingkungan kerja
d. Lingkungan pergaulan
e. Lingkungan adat
JAWABAN: B

Baca Juga: Prediksi Soal dan Kunci Jawaban UAS PAS Antropologi Kelas 10 SMA Semester 1 2022-2023

7. Salah satu dampak negatif perubahan budaya yakni individu yang lebih mementingkan diri sendiri, sikap tersebut disebut dengan…
a. Individualis
b. Materialistis
c. Chauvinisme
d. Sosialisme
e. Sekulerisme
JAWABAN: A

8. Berikut ini yang bukan merupakan sarana pewarisan budaya, yaitu…
a. Sekolah
b. Perkumpulan
c. Keluarga
d. Penjara
e. Media massa
JAWABAN: D

9. Tradisi lisan yang efektif untuk mewariskan nilai dari orang tua kepada anak adalah….
a. Basa basi
b. Dongeng
c. Perintah
d. Pembacaan naskah kuno
e. Teater Rakyat
JAWABAN: B

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x