Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 173 Kurikulum Merdeka, Mencari Kosakata Baru di Buku Biografi

- 3 Februari 2023, 06:13 WIB
Kelas 7 Bahasa Indonesia halaman 173 spoiler kunci jawaban dan pembahasan
Kelas 7 Bahasa Indonesia halaman 173 spoiler kunci jawaban dan pembahasan /Pixabay/Wokandapix

MALANG TERKINI - Di buku “Bahasa Indonesia Kelas 7” Kurikulum Merdeka halaman 173 terdapat perintah untuk menemukan beberapa kosakata baru di dalam buku biografi, serta menemukan maknanya dan membuat contoh kalimat. Sudahkah kamu menemukan buku biografi yang akan kamu gunakan?

Sebelum kamu menemukan buku biografi yang hendak kamu gunakan, mari terlebih dahulu menengok contoh pembahasan kunci jawaban yang ada di sini, mulai dari judul bukunya, kata-kata baru yang dipilih, dan bagaimana cara menemukan maknanya.

Simak selengkapnya kunci jawaban buku “Bahasa Indonesia Kelas 7” halaman 173 Kurikulum Merdeka berikut ini.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 172 Kurikulum Merdeka, Menemukan Sudut Pandang Baru

Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7

1. Judul Buku Biografi yang Dipilih

Di sini, judul biografi yang dipilih adalah “Beberapa Wanita Terkemuka” yang ditulis oleh Sarah K. Bolton terbitan CV. Yasaguna.

2. Daftar Kosakata yang Ditemukan, Maknanya dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), dan Contoh kalimatnya

A. Kosakata Jamuan

Maknanya dalam KBBI: n barang yang dihidangkan kepada tamu; hidangan.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x