Tak Perlu Galau, Berikut Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Ideal

- 9 Februari 2023, 15:01 WIB
Ilustrasi. Bingung menentukan jurusan di jenjang perkuliahan? Ikuti tips berikut ini
Ilustrasi. Bingung menentukan jurusan di jenjang perkuliahan? Ikuti tips berikut ini //Pexels/Christina Morillo/

Baca Juga: Resep Tahu Simple Untuk Mahasiswa di Bawah 10 menit

Cukup banyak mahasiswa yang telah lulus tapi belum mendapatkan pekerjaan. Hal ini disebabkan oleh banyaknya lulusan jurusan tersebut, tapi minim lapangan pekerjaan.

Agar hal ini tidak terjadi, maka Anda perlu memperhatikan prospek kerja setelah lulus dengan jurusan pilihan.

4. Jangan terpengaruh dengan teman

Pengaruh teman memang dapat menggoyahkan tekad yang telah kita buat dalam menentukan jurusan. Hal ini sangat perlu dihindari karena mampu menyebabkan penyesalan di kemudian hari.

Baca Juga: Profil AKBP (Purn) Eko Setio Budi Wahono, Purnawirawan Polisi Penabrak Mahasiswa UI

Memilih jurusan kuliah tak seperti halnya memilih wallpaper ponsel yang ketika sudah tidak cocok kita bisa menggantinya begitu saja.

5. Buatlah opsi jurusan

Banyak dari calon mahasiswa baru memiliki bakat minat yang bermacam macam. Optimis memang sangat diperlukan dalam memilih jurusan untuk membuat Anda semangat. Tapi Anda juga tetap harus realistis.

Sangat tidak disarankan hanya fokus di satu jurusan saja. Dengan memanfaatkan bakat minat yang bervariasi Anda bisa membuat opsi prioritas dalam menentukan jurusan yang akan dipilih.

Halaman:

Editor: Niken Astuti Olivia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x