Keberagaman Antar Golongan Masyarakat

- 24 Desember 2021, 18:19 WIB
Keberagaman antar golongan masyarakat
Keberagaman antar golongan masyarakat /

Baca Juga: Hal-hal Penting dalam Bacaan Bahan Konduktor dan Isolator, Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 Halaman 139

Perselisihan dan perpecahan masyarakat atas sebab keberagaman antar golongan seharusnya tidak boleh terjadi.

Adanya keberagaman antar golongan seharusnya menjadi pendorong untuk mewujudkan persatuan dan kesatuan.

Juga guna menumbuhkan kesadaran setiap warga negara akan pentingnya pergaulan demi memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa.

Tanah air Indonesia menjadi ikatan kuat yang menyatukan seluruh warga negara, sekalipun berbeda-beda golongan.

Semboyan Bhinneka Tunggal Ika, yang merupakan ciri bangsa Indonesia harus dilestarikan dan dijadikan dasar bagi persatuan dan kesatuan bangsa.***

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah