Arti Gurindam Apabila Dengki Sudah Bertanah Datanglah daripadanya Beberapa Anak Panah, Karya Raja Ali Haji

- 12 Januari 2022, 19:40 WIB
Maksud “apabila dengki sudah bertanah, datanglah daripadanya beberapa anak panah” adalah, inilah arti gurindam tersebut.
Maksud “apabila dengki sudah bertanah, datanglah daripadanya beberapa anak panah” adalah, inilah arti gurindam tersebut. /pixabay/Free-Photos/

Jawaban: Hati yang dengki akan merugikan diri sendiri

Baca Juga: Kerjasama Antar Umat Beragama Untuk Mewujudkan Kerukunan dan Mencerminkan Persatuan Indonesia

Disclaimer: Pernyataan di atas tidak menjamin kebenaran isi jawaban, siswa dan siswi SMP kelas VII diminta untuk meneliti kembali isi jawaban dan mengeksplorasi beberapa informasi lainnya.

Literatur lainnya yang bisa digunakan untuk memperkaya informasi terkait gurindam adalah Buku Bahasa Indonesia Kelas VII yang diterbitkan oleh Kemendikbud. Di dalam buku tersebut terdapat informasi seputar pengertian, contoh, hingga beberapa ciri gurindam serta perbedaannya dengan jenis puisi lama lainnya.

Buku tersebut dapat diakses secara gratis dengan cara berikut ini:

- Kunjungi link ini (klik di sini

- Klik Buku Teks K-13 dalam menu SMP

- Pilih SMP

- Pilih kelas VII

- Pilih mata pelajaran Bahasa Indonesia

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x