Nama Bayi Laki-Laki Batak Lengkap dengan Artinya, PINTOR: Laki-Laki Yang Pintar

- 21 Juni 2022, 09:42 WIB
Rekomendasi Nama Bayi Laki-Laki Batak.
Rekomendasi Nama Bayi Laki-Laki Batak. /pixabay/fancycrave1/

Rekomendasi Nama Bayi Laki-Laki Batak

Naek: sukses.
Ngolu: kehidupan.
Olo: iya dan mau.
Oloan: diiyakan, dipenuhi permintaannya.
Pandapotan: laki-laki beruntung, yang selalu mendapat apa yang ia mau.
Pangeran: seorang pangeran.
Parasean: diperhatikan, pusat perhatian.
Pardamean: laki-laki yang mencintai kedamaian.
Pardomuan: orang yang bisa diajak bekerja sama, kompak.
Pangihutan: lelaki teladan.
Parlindungan: lelaki pelindung.
Parlinggoman: tempat berlindung.
Parmonangan: kemenangan.
Parningotan: selalu dikenang.
Parulian: penuh keberuntungan.
Parsaoran: suka bergaul.
Patar: lelaki yang jujur.
Patudu: penunjuk, terkemuka.
Pintor: laki-laki yang pintar.
Poltak: cerah kehidupannya.
Radot: mengawasi, menyimak, menekuni.
Raja: raja, pemimpin.
Rap: bersama.
Raya: hari raya, dirayakan.
Ruhut: taat aturan, sopan.
Sabam: sabar, terhibur, senang, tidak mudah putus asa.
Sabar: memiliki hati yang sabar.
Sabat: menghalangi, menghambat.
Sahala: berkharisma tinggi dan cerdas.

Baca Juga: PT Ajinomoto Hadirkan School Lunch Program (SLP) untuk Perbaiki Gizi Para Siswa di Pesantren

Samosir: memiliki hati yang baik.
Sagala: laki-laki yang memiliki segalanya, bisa melakukan banyak hal.
Sahat: terwujud, tiba, selesai.
Saor: perkumpulan.
Saruksuk: selalu menjaganya dengan baik.
Saut: terjadi, jadi.
Siadari: yang terbagi-bagi.
Sihol: laki-laki yang dirindukan.
Sintong: membela yang benar.
Sondang: cahaya, bersinar.
Sopar: berketurunan banyak.
Tigor: memiliki sifat jujur dan menjunjung keadilan.
Togap: kekar, kuat, tegap.
Togar: tegar.
Togi: pemimpin yang mengarahan pada kebenaran.
Tohonan: memiliki jabatan atau pangkat.
Torop: banyak.
Tua: yang dihormati.
Tumpak: bantuan, bantu, pertolongan.
Tumpal: mahkota.
Tungko: harapan.
Tupa: lurus, jujur, adil.
Udut: penyambung, penerus.
Undut: tunduk.
Ungkap: sifatnya terbuka.
Ulam: tunas muda.

Demikian itulah informasi tentang nama bayi laki-laki batak yang telah dirangkum dari berbagai sumber kepada Anda.***

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah