Kumpulan Arti Tahi Lalat Menurut Primbon Jawa di Area Kepala, Wajah, Mata, Perut, Dada, Tangan, dan Kaki

- 3 Juli 2022, 16:07 WIB
Ilustrasi: Arti Tahi Lalat Dari Kepala Hingga Kaki
Ilustrasi: Arti Tahi Lalat Dari Kepala Hingga Kaki /Pixabay/María_Alberto

1. Tahi lalat di kepala sebelah kanan: terkabul cita-cita.

2. Tahi lalat di kepala sebelah kiri: sering menemui kesusahan.

3. Tahi lalat di kepala sebelah belakang: jujur, sabar, dan tekun.

4. Tahi lalat di kening kanan: cerdas dan cekap.

5. Tahi lalat di kening kiri: cerdas dan sopan santun.

6. Tahi lalat di tengah kening: keras hati dan berani segala hal.

7. Tahi lalat di ubun-ubun: kurang jujur.

8. Tahi lalat di leher kanan: cerdas, jujur, berani menderita.

9. Tahi lalat di leher kiri: cerdas dalam segala hal dan banyak pengetahuan.

10. Tahi lalat di leher tengah: tercapai cita-cita.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah