Kumpulan Arti Tahi Lalat Menurut Primbon Jawa di Area Kepala, Wajah, Mata, Perut, Dada, Tangan, dan Kaki

- 3 Juli 2022, 16:07 WIB
Ilustrasi: Arti Tahi Lalat Dari Kepala Hingga Kaki
Ilustrasi: Arti Tahi Lalat Dari Kepala Hingga Kaki /Pixabay/María_Alberto

9. Tahi lalat di dagu bawah kanan: jujur dan baik hati.

10. Tahi lalat di dagu bawah kiri: bijaksana, cerewet, dan berbudi luhur.

11. Tahi lalat di pipi kanan dan kiri: disukai orang dan punya banyak teman.

12. Tahi lalat di tengah-tengah pipi kanan dan kiri: banyak yang menyukai.

Baca Juga: Ramalan Weton Minggu Wage Menurut Kitab Primbon Jawa Kuno, Rajin Bekerja dan Setia

C. Arti Tahi Lalat di Mata

1. Tahi lalat di sudut mata kanan dalam: disayang suami atau istri.

2. Tahi lalat di sudut mata kiri dalam: tidak mudah dilupakan pasangan.

3. Tahi lalat di sudut mata kanan luar: baik budi, ramai yang cinta.

4. Tahi lalat di pelipis kiri: murah rezeki, dapat jadi kaya.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah