Rukhin Ungkap Kewalian Gus Baha Lewat Satu Kisah Sang Guru Spiritual

- 7 Desember 2021, 12:32 WIB
Kolase foto - Rukhin ungkap kewalian sosok Gus Baha yang jarang diketahui orang.
Kolase foto - Rukhin ungkap kewalian sosok Gus Baha yang jarang diketahui orang. /Tangkap layar/Instagram @ulamanusantara

MALANG TERKINI - Para muhibbin KH Bahauddin Nursalim atau Gus Baha sudah barang tentu mengenal sosok Rukhin atau bernama asli Masrukhin.

Yaitu nama yang sering disebut oleh Gus Baha dalam setiap mencontohkan persoalan-persoalan yang sedang dibahas.

Kali ini Rukhin lah yang menceritakan kisah kewalian Gus Baha yang jarang diketahui orang.

Baca Juga: Ingin Masuk Surga? Gunakan Cara Ini, Gus Baha: Ngakali Malaikat!

Rukhin sendiri merupakan seorang kyai desa yang kini menjadi murid sekaligus teman akrab Gus Baha.

Selain nama Rukhin, yang biasa disebut oleh Gus Baha dalam setiap majlis kitab adalah Mustofa.

Mustofa juga sama, merupakan kyai desa yang berguru pada Gus Baha karena dianggap sebagai orang yang tepat.

Baca Juga: Bagaimana Hukumnya Pernikahan Wanita yang Sudah Hamil? Gus Baha: Segera Nikahkan

Sebagai seorang murid, Rukhin menceritakan kisah tentang kewalian gurunya yaitu Gus Baha.

Halaman:

Editor: Muhammad Isnan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x