Doa Setelah Wudhu dalam Lafaz Arab dan Latin, Serta Terjemahan

- 30 Januari 2022, 14:44 WIB
Ilustrasi: Lafaz doa setelah wudhu dalam tulisan Arab dan latin, dilengkapi dengan terjemahan
Ilustrasi: Lafaz doa setelah wudhu dalam tulisan Arab dan latin, dilengkapi dengan terjemahan /PIXABAY/mucahityildiz

MALANG TERKINI - Membaca doa setelah wudhu merupakan salah satu ibadah sunnah. Seperti apa lafaz doa tersebut jika ditulis dalam huruf Arab dan latin, serta apa terjemahan doa tersebut?

Sebelum mengetahui lafaz doa setelah wudhu dalam huruf Arab dan latin, simak informasi menarik berikut ini terkait beberapa saat membaca doa setelah wudhu:

- Dibaca dengan menghadap kiblat

- Cukup dilakukan dengan berdiri

- Dibaca dengan menengadahkan tangan

Baca Juga: Doa Rasulullah Pada Malam Tanggal 1 Rajab, Allahumma Bariklana Fi Rojaba Wa Sya’bana

Catatan:

- Sunnah merupakan hal-hal yang berpahala jika dikerjakan namun tidak mendapat dosa apabila ditinggalkan.

- Itu berarti seseorang yang tidak membaca doa setelah wudhu tidak mendapat dosa, namun ia mendapat pahala apabila membaca doa tersebut.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah