Update Terbaru! Jadwal Vaksinasi Covid-19 Gratis di Malang Bulan November Vaksin Dosis 1 dan 2

- 31 Oktober 2021, 18:56 WIB
Ilustrasi jadwal terbaru Vaksin Covid-19 Gratis Malang Raya bulan November 2021 jenis AstraZeneca dan Sinovac lengkap dengan link pendaftaran online.
Ilustrasi jadwal terbaru Vaksin Covid-19 Gratis Malang Raya bulan November 2021 jenis AstraZeneca dan Sinovac lengkap dengan link pendaftaran online. /Mufid Majnun /pixabay

MALANG TERKINI - Informasi ini menyajikan tentang jadwal terbaru vaksinasi Covid-19 di Kota Malang pada bulan November 2021.

Untuk pendaftaran vaksinasi dilakukan secara daring atau online sesuai dengan link yang disertakan di dalam informasi ini.

Kuota vaksin Covid-19 gratis yang diberikan masing-masing tempat terbatas, oleh karena itu disarankan untuk segera mendaftar.

Baca Juga: Ini Gejala dan Terapi untuk Atasi Kecanduan Pornografi

Vaksinasi ini diperuntukkan untuk masyarakat umum baik yang memiliki KTP Malang maupun dari luar kota.

Seperti diinformasikan Malang Terkini dari Instagram @immuninme, berikut jadwal vaksin Covid-19 di Malang bulan November 2021.

Whiz Prime Hotel Malang

Baca Juga: Kewajiban dan Hak di Lingkungan Sekolah Sehat, Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 Halaman 72

Lokasi: Jl. Basuki Rahmat No 85–87, Kota Malang

Waktu: 11 November 2021, pukul 08.00 WIB - selesai

Jenis vaksin: Sinovac dan AstraZeneca

Dosis: 1 dan 2

Baca Juga: Lakukan Wawancara Pada Pemilik Usaha di Sekitar, Bentuk Keberagaman Wirausaha Dalam Kehidupan sehari-hari

Syarat: Sesuai dengan protokol kesehatan, fotokopi KTP, membawa pulpen, dan menunjukkan sertifikat vaksin pertama untuk pendaftar vaksin dosis 2.

Link pendaftaran online: KLIK DI SINI

Universitas Widyagama Malang

Waktu: 3 November 2021, pukul 08.00 WIB - selesai

Jenis vaksin: Sinovac

Baca Juga: Alur Sinetron Ikatan Cinta Dikritik, Fans Trendingkan Tagar #GWSIkatanCinta

Dosis: 1 dan 2

Syarat: Telah berusia di atas 12 tahun dibuktikan dengan membawa fotokopi KTP atau KK dan lolos skrining sebagai uji kelayakan menerima vaksin Covid-19.

Link pendaftaran online: KLIK DI SINI

Demikian informasi terbaru mengenai jadwal vaksinasi Covid-19 di Malang Kota yang akan diselenggarakan bulan November 2021.

Baca Juga: Mentimun Rebus Jadi Tren Kesehatan, Begini Penjelasannya

Segera lakukan pendaftaran sesuai link yang telah disediakan di atas, pilih lokasi terdekat agar lebih mudah datang ke lokasi.***

Editor: Muhammad Isnan

Sumber: Instagram @immuninme


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah