Keputusan Cuti Bersama dan Libur Akhir Tahun 2020 Menurut Pengusaha dan Tenaga Medis

- 27 November 2020, 18:35 WIB
keputusan cuti bersama 2020 terbaru
keputusan cuti bersama 2020 terbaru /PIXABAY/webandi

MALANG TERKINI – Pemerintah akan memutuskan untuk melakukan perubahan libur akhir tahun dan cuti bersama 2020. Rapat keputusan mengenai pengurangan hari libur tersebut akan dilakukan oleh Kementrian Koordinator bidang Pemberdayaan Manusia dan Kebudayaan.

Menko PMK Muhadjir Effendy menyebutkan jika Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang mengehendaki pengurangan libur akhir tahun 2020 dan cuti bersama.

Menurut Muhajir, Presiden meminta Kemenko PMK mengadakan rapat untuk memutuskan jadwal libur akhir tahun dan cuti bersama 2020.

Baca Juga: Update Terbaru Jadwal Cuti Bersama dan Libur Akhir Tahun 2020

Baca Juga: Berita Mengejutkan, Libur Akhir Tahun 2020 Direvisi

"Berkaitan dengan masalah libur, cuti bersama akhir tahun, termasuk libur pengganti cuti bersama hari raya Idul Fitri, Bapak Presiden memberikan arahan supaya ada pengurangan," ujar Muhadjir dalam konferensi pers virtual, seusai Ratas dengan Presiden di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin 23 November 2020, dikutip dari Antara.

Baca Juga: Deretan Wisata Candi di Malang Raya, Liburan Sembari Menyaksikan Bukti Sejarah

Baca Juga: Inilho Wisata Religi di Malang, Liburan Sembari Pertebal Iman

Sementara itu, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Wishnutama Kusubandio menyebutkan jika banyak pelaku usaha yang berharap banyak dari libur akhir tahun.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x