Mengenal Istilah Sublook, Submiss, dan Subsunk dibalik Kasus KRI Nanggala-402

- 25 April 2021, 14:39 WIB
Seluruh awak kapal selam KRI Nanggala-402 akan mendapatkan kenaikan pangkat anumerta karena telah gugur saat bertugas serta sebagai bentuk penghargaan atas jasa-jasa mereka yang telah mengabdi kepada negara.
Seluruh awak kapal selam KRI Nanggala-402 akan mendapatkan kenaikan pangkat anumerta karena telah gugur saat bertugas serta sebagai bentuk penghargaan atas jasa-jasa mereka yang telah mengabdi kepada negara. /ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat/rwa/ANTARA FOTO

MALANG TERKINI - KRI Nanggala 402 dinyatakan tenggelam dengan status Subsunk On Eternal Patrol oleh KASAL Laksamana TNI Yudo Margono Sabtu, 24 April 2021.

Sebelumnya, KRI Naggala-402 ini dinyatakan hilang yang dalam istilahnya disebut dengan Submiss.

Sebelum submiss biasanya saat pertama kali kapal hilang kontak maka KRI Nanggala-402 akan dinyatakan sublook.

Baca Juga: Setelah Ditemukan Sejumlah Barang dari KRI Nanggala 402, Fase Submiss Berubah Menjadi Subsunk, Apa Artinya?

Apasih sebenarnya Sublook, Submiss, dan Subsunk tersebut?

Dilansir Malang Terkini dari berbagai sumber berikut adalah penjelasan istilah Sublook, Submiss dan Subsunk.

1. Sublook

Sublook adalah istilah yang digunakan untuk menyatakan hilangnya kontak sebuah kapal selam.

Pada fase ini, surface asset akan mencoba terus mengontak kapal selam (submarine) yang hilang.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah