Profil Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Andalan Jokowi

- 6 Juni 2022, 17:14 WIB
Profil Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Andalan Jokowi
Profil Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Andalan Jokowi /Instagram/@luhut.pandjaitan

Dikutip Malang Terkini dari Berita KBB, Jendral Luhut juga memiliki latar belakang Pendidikan militer, baik di Indonesia maupun di luar negeri yaitu:

Pendidikan:

1. National Resilience Institute of the Republic of Indonesia (1996)
2.George Washington University, Washington, D.C., USA.
3. Masters of Public Administration (1991)
4. National Defense University, Fort McNair, D.C, USA (1990)
5. SESKOAD (Sekolah Staf Komando Angkatan Darat), Bandung, Jawa Barat, Indonesia (1983)
6. AKABRI (Akademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia), Magelang, Jawa Timur, Indonesia (1970)

Baca Juga: Kevin Wijaya Oey: Akun yang Memfitnah Ridwan Kamil, Tenyata Adalah....

Dan selain ditunjang oleh latar belakang kemampuan militer yang hebat, Luhut juga memiliki sejumlah prestasi dan pernah memiliki jabatan penting:

1. Pendiri dan Komandan Pertama Detasemen 81 Anti Teroris Kopassus (1981)
2. Asisten Operasi (Asops) Kopassus (1989)
3. Komandan Grup 3 Kopassus (1990)
4. Komandan KOREM 081/Dirotsaha Jaya, Madiun, Jawa Timur (1995)
5. Komandan Pusat Kesenjataan Infanteri, Pussenif TNI-AD (1996 – 1997)
6. Komandan Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Darat, Kodiklat (1997 – 1999)
7. Duta Besar Republik Indonesia untuk Republik Singapura (1999 – 2000)
8. Menteri Perindustrian dan Perdagangan Republik Indonesia (2000 – 2001)
9. Presiden Komisaris PT Toba Sejahtera (2004 – 2014)
10.Kepala Staf Kepresidenan Republik Indonesia (2014 – 2015)
11.Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Republik Indonesia (2015 – 2016)
12.Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Republik Indonesia (2016 – 2019)
13.Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia (2019 – Sekarang)

Baca Juga: BRIN Informasikan Fenomena 'Parade Langit Subuh' yang Terjadi pada Juni 2022

Demikian profil Jendral Purnawirawan Luhut Binsar Pandjaitan yang sering disebut sebagai menteri segala bidang dan menjadi andalan Presiden.

Sebab dengan sejumlah prestasi dan jabatan yang ada, ia juga memiliki sejumlah pengalaman yang memampukannya dalam menjalankan tugas penting yang diberikan oleh Presiden Jokowi.***

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah