Pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono, Mengenal Makna Filosofi dan Urutan Prosesi Siraman

- 9 Desember 2022, 09:39 WIB
Potret Kaesang Pangarep dan Erina Gudono
Potret Kaesang Pangarep dan Erina Gudono /Instagram/@kaesangp

Setelah selesai melakukan siraman, ayahanda dari mempelai wanita akan mengucurkan sisa air dari kendi kepada sang anak digunakan untuk berwudhu.

Kendi yang sudah kosong tersebut lantas dijatuhkan ke tanah sehingga pecah yang dilakukan oleh kedua orang tua.

5. Potong Rikmo

Prosesi adat Jawa siraman disambung dengan agenda potong rikmo yaitu memotong rambut mempelai wanita.

Rambut yang sudah dipotong, akan segera disatukan dengan rambut mempelai pria. Kemudian potongan rambut tersebut dipendam di halaman rumah.

Baca Juga: Fakta-Fakta Menarik Terkait Erina Gudono, Calon Istri Kaesang Pangarep, Puteri Indonesia Yogyakarta 2022

Tujuan dari potong rikmo adalah segala hal buruk dan negatif dapat terkubur bersamaan dengan rambut. Sehingga mempelai diselimuti kebahagiaan dalam jalinan rumah tangga.

6. Bopongan

Selepas semua prosesi siraman adat Jawa terlaksana, terakhir sang ayah membopong calon mempelai wanita mendekati kamar.

Simbol bopongan dalam pernikahan adat jawa ini memiliki arti kasih sayang orang tua yang senantiasa mendampingi sang anak dalam kehidupan barunya.

Halaman:

Editor: Iksan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah