Korea Open 2022: Fajar/Rian Kalah di Final dan Tak Mampu Balaskan Dendam The Daddies

- 10 April 2022, 15:56 WIB
Fajar/Rian kalah dramatis dari wakil tuan rumah di partai final ganda putra Korea Open 2022/tangkapan layar/
Fajar/Rian kalah dramatis dari wakil tuan rumah di partai final ganda putra Korea Open 2022/tangkapan layar/ /Instagram/badminton.ina/

Beberapa kali kesalahan dibuat oleh wakil dari tuan rumah dan menguntungkan bagi Fajar/Rian. Namun, wakil dari tuan rumah tampaknya sudah mengerti di mana titik lemah dari ganda putra andalan Indonesia tersebut.

Beberapa kali Kang Minhyuk.Seo Seungjae memberikan bola-bola sulit dan akhirnya tidak bisa dikembalikan dengan baik oleh Fajar/Rian.

Ditambah beberapa kali kesalahan yang dibuat baik oleh Fajar Alfian ataupun Muhammad Rian Ardianto membuat lawan semakin diuntungkan.

Akhirnya, Kang Minhyuk/Seo Seungjae berhasil menjadi juara Korea Open 2022 di sektor ganda putra setelah mampu mengalahkan wakil Indonesia di set penentu dengan skor 21-18.

Ini menjadi gelar juara pertama pasangan Korea ini setelah mereka dicoba untuk dipasangkan pada beberapa bulan yang lalu. ***

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: BWF World Tour


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah