Prediksi Liga Champions: AC Milan Vs FC Salzburg, Info Pertandingan, Line Up dan Head to Head

- 2 November 2022, 14:08 WIB
Prediksi Liga Champions AC Milan Vs Salzburg.
Prediksi Liga Champions AC Milan Vs Salzburg. /

Gelandang bertahan Rossoneri dipercayakan kepada Sandro Tonali dan gelandang tangguh Ismael Bennacer.

AC Milan memiliki barisan belakang yang cukup kuat dengan memasang Pierre Kalulu, Matteo Gabbia, Simon Kjaer, dan Theo Hernandez.

Keempat bek handal Rossoneri tersebut akan mengawal gawang yang dijaga oleh sang kiper Ciprian Tatarusanu.

Baca Juga: Hasil Grup D Liga Champions: Tottenham Hotspur Melaju bersama Eintracht Frankfurt

Di pihak tim tamu, pelatih Salzburg Matthias Jaissle akan menerapkan formasi bermain 4-1-3-2, menempatkan dua orang striker di depan.

Benjamin Sesko dan Noah Okafor akan didukung tiga gelandang serang Maurits Kjaergaard, Luka Sucic, dan Nicolas Seewald.

Sedangkan seorang Lucas Gourna-Douath akan bertanggung jawab sebagai gelandang bertahan sendirian, menahan aliran bola ke lini pertahanan Salzburg.

Baca Juga: Hasil Liga Champions: Bayern Munich Vs Inter Milan, Sempurna!

Jaissle membuat benteng pertahanan dengan 4 bek hebat Andreas Ulmer, Maximilian Wober, Strahinja Plavivic, dan Amar Dedic yang akan membantu kiper Philipp Kohn.

Pada pertemuan pertama mereka, kedua tim bermain imbang dengan skor 1-1 di kandang Salzburg 7 September 2022 lalu.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari

Sumber: livescore


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah