Mengenal Profil Ghanim Al Muftah, dan Biodata Sosok Difabel di Upacara Pembukaan Piala Dunia FIFA Qatar 2022

- 25 November 2022, 11:52 WIB
Ghanim Al Muftah, Sosok Inspiratif di Opening Piala Dunia Qatar 2022
Ghanim Al Muftah, Sosok Inspiratif di Opening Piala Dunia Qatar 2022 /https://ghanimalmuftah.org/#gallery

Selain itu, Ghanim didaulat secara resmi menjadi FIFA World Cup Ambassador 2022 melalui akun Instagram pribadinya pada 1 April 2022.

“It’s a great honour to announce that I am an official @FIFAWorldCup #Qatar2022 ambassador on the Road to 2022! I'm looking forward to sharing the excitement with you as we build towards the tournament Official FIFA World Cup Ambassador (sebuah kehormatan untuk mengumumkan secara resmi bahwa saya adalah FIFA World Cup Ambassador Qatar 2022, Saya menantikan untuk berbagi kegembiraan dengan Anda saat kami membangun menuju turnamen Duta Resmi Piala Dunia FIFA)” ujarnya melalui akun Instagram Ghanim.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 85 Aktivitas Kelompok: Jelaskan Perbedaan Mobilitas Vertikal dan Horizontal

Dalam unggahannya, Ghanim merasa senang atas dirinya karena terpilih menjadi duta resmi Piala Dunia sekaligus ia merasa bangga karena negara tercintanya terpilih menjadi tuan rumah Piala Dunia pertama di wilayah Arab.

Selain itu, ia berharap bahwa sepak bola dapat menjadi jembatan untuk mengenalkan beragam budaya yang ada di seluruh dunia.

“I believe football and sport can be a great bridge for cultural understanding and I’ll be taking this opportunity as an ambassador to share this experience with the world. (Saya percaya sepak bola dan olahraga bisa menjadi jembatan yang bagus untuk pemahaman budaya dan saya akan menggunakan kesempatan ini sebagai duta untuk berbagi pengalaman ini dengan dunia),” tutupnya.

Baca Juga: Profil Dusan Vlahovic, Striker Andalan Timnas Serbia dalam Pertandingan Melawan Brazil di Piala Dunia 2022

Di balik sosok inspiratifnya, rupanya Ghanim memiliki banyak fakta menarik yang bisa dipelajari, apa saja? Berikut adalah 4 fakta menarik tentang Ghanim Al Muftah:

1. Pernah tampil di panggung universitas saat usianya 16 tahun
Ghanim Al Muftah pernah tampil di panggung TEDx Qatar University saat menyampaikan pidato tentang sindrom regresi kaudal yang dialaminya.

2. Berkuliah di Inggris dan bercita-cita menjadi diplomat
Walau memiliki keterbatasan fisik, Ghanim Al Muftah tidak menyerah mewujudkan mimpinya menjadi diplomat. Ia pun tetap mengutamakan pendidikannya. Saat ini, ia berkuliah di Loughborough University, Inggris jurusan ilmu politik.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x