Pelatih Man Utd Ten Hag Puas dengan Komposisi Skuad yang Sekarang

- 4 Februari 2023, 16:45 WIB
Pelatih Man Utd Ten Hag Puas Dengan Komposisi Skuad
Pelatih Man Utd Ten Hag Puas Dengan Komposisi Skuad /Reuters/Marcelo Del Pozo/

Pendekatan terhadap setiap pemain juga menjadi kunci ten hag dalam memimpin man utd. Karena menurutnya semua pemain tidak bisa disama ratakan.

Baca Juga: Menjaga Kualitas Tidur: Bagaimana Bisa Kafein Mempengaruhi?

Dia berpendapat semua yang ia lontarkan adalah berasal dari pengalaman dia sendiri yang selama ini dirasakannya. Terutama dalam melatih pemain man utd.

Pelatih asal Belanda itu mengatakan dia tidak suka memiliki skuad besar karena hal juga akan memberi masalah lebih lanjut. Atau akan lebih susah diatur oleh dirinya.

Walaupun ten hag mengakui bahwa memiliki beberapa masalah secara kuantitas di bagian depan. Bukan secara kualitas tetapi dengan ketersediaan pemain.

Masalah kuantitas ini terjadi ketika beberapa pemain ada yang mengalami cedera atau sedang tidak bisa bermain. Pada saat itulah ten hag merasakan bahwa adanya kekurangan kuantitas.

Baca Juga: Manajer Man United Erik ten Hag Dibungkam Karena Dakwaan Mason Greenwood

Dan juga lini depan menurutnya merupakan lini yang paling rentan "absen" dengan berbagai macam alasan, sehingga selain kualitas, kuantitas juga dibutuhkan di lini depan.

Squad Ten Hag berada di klasemen keempat mengantongi 39 poin di 20 pertandingan terakhir, di atasnya adalah Newcastle dengan selisih gol. Mereka akan melawan Crystal Palace pada Sabtu nanti.***

Halaman:

Editor: Iksan

Sumber: dailymail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x