Takut Tak Dapat Beasiswa karena Sibuk Kerja Full-Time? 5 Orang Ini Berhasil Buktikan Bisa Meraihnya

- 17 Mei 2022, 15:17 WIB
5 Orang Ini Berhasil Buktikan Bisa Meraih Beasiswa untuk Studi di Luar Negeri Walau Sedang Sibuk Kerja Full-Time
5 Orang Ini Berhasil Buktikan Bisa Meraih Beasiswa untuk Studi di Luar Negeri Walau Sedang Sibuk Kerja Full-Time /Pixabay/McElspeth

Salah satu Awardee Beasiswa LPDP ini berhasil melanjutkan studinya di kampus terbaik 1 dunia bidang pendidikan.

Di tengah kesibukan kerja sebagai seorang guru, ia bisa menyisihkan waktu akhir pekan untuk belajar IELTS bersama KOBI dan akhirnya lolos.

Berikut riwayat pendidikan Nisa Nur Azizah atau akrab disapa Nisa tersebut:
a. Awardee Beasiswa LPDP.
b. MA Student in Science Education, UCL, UK.

Baca Juga: Data Manives Korban Kecelakaan Bus di Tol Sumo Sebanyak 33 Orang, Ini Daftarnya!

3. Debby Paramita

Seorang wanita Indonesia yang pernah bekerja di bidang kesehatan masyarakat (keselamatan masyarakat) perusahaan ini berhasil mendapatkan beasiswa ke New Zealand dan UK.

Bahkan ia juga berusaha cari kerja di Jakarta agar lebih mudah jadi Scholarship Hunter. Perjuangan yang keras, sempat gagal 5 kali ternyata membuahkan hasil juga.

Berikut riwayat pendidikan Debby Paramita atau akrab dipanggil Debby tersebut:
a. Awardee beasiswa NZAS tahun 2018.
b. Awardee beasiswa Erasmus tahun 2021.

Baca Juga: Karakter Tersembunyi Bisa Terungkap dari Kepalan Tangan, Coba Cari Artinya dalam Tes Kepribadian Ini

4. Mochamad Rizal

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah