Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 30, Laporan Percobaan Kandungan Listrik pada Buah

- 4 Agustus 2022, 04:56 WIB
Ini kunci jawaban Bahasa Indonesia untuk siswa kelas 9 halaman 30 membuat poin laporan percobaan kandungan listrik pada buah
Ini kunci jawaban Bahasa Indonesia untuk siswa kelas 9 halaman 30 membuat poin laporan percobaan kandungan listrik pada buah /Clker-Free-Vector-Images/Pixabay

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 22 Informasi Bagian Pernyataan Umum yang Dikembangkan

Hipotesa kedua bahwa setiap buah berdasarkan tingkat kemasaman memiliki kandungan listrik yang berbeda.

Daftar alat dan bahan yang akan digunakan
- Buah-buahan: pisang, salak pondoh, lemon, jeruk nipis
- Voltmeter
- Kertas untuk mencatat data percobaan

Prosedur:
Urutan atau langkah-langkah yang digunakan dalam melakukan percobaan ini adalah sebagai berikut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 21, Pernyataan Umumnya Sudah Jelas Mengklasifikasikan Venus

- Langkah pertama
Mengumpulkan buah-buahan yang mewakili rasa manis 2 buah, dalam percobaan kali ini adalah pisang dan salak pondoh.

Mengumpulkan buah yang mewakili rasa masam, dalam percobaan kali ini adalah lemon dan jeruk nipis.

-Langkah kedua
Ambil alat voltmeter untuk mengukur tingkat keasaman pada buah.
Hubungkan alat sensor pada voltmeter dengan menancapkan ke dalam buah hingga masuk ke dalam daging buah.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 21, 22, 23 Kegiatan 1 Mencermati Struktur Teks Laporan

Tunggu hingga jarum voltmeter menunjukkan angka tingkat keasamannya.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x