Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Semester 1 Halaman 34, Uji Kompetensi Batang Korek Api Disusun

- 10 Agustus 2022, 18:04 WIB
Pembahasan kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 34,  Batang Korek Api Disusun
Pembahasan kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 34, Batang Korek Api Disusun /Pixabay/mozlase_

 Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 14-16: Venus adalah Planet dan Kelelawar Merupakan Mamalia

18. Angka satuan pada bilangan 2013 pangkat 2001 adalah
Pembahasan:
pola dari Hasil perpangkatan angka 2013 memiliki pola satuan :
2013 pangkat 1 => 3 (satuannya 3)
2013 pangkat 2 => 9 (satuannya 9)
2013 pangkat 3 => 9 × 3 => 7 (satuannya 7)
2013 pangkat 4 => 7 × 3 => 1 (satuannya 1)
2013 pangkat 5 => 1 × 3 => 3 (satuannya 3)
Polanya adalah 3, 9, 7 1, 3, 9, 7, 1, ….
dengan pangkat (1, 2, 3, 4), (5, 6, 7, 8), …
Karena 2001 berada pada kelompok bilangan (2001, 2002, 2003, 2004) jadi 2013 pangkat 2001 satuannya adalah 3. (bilangan pertama)
Jawab: A.3

 Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 21 dan 22: Teks Laporan Venus dan Kelelawar

19. Jika n pada bilangan 1.248" adalah suatu bilangan bulat positif, nilai n agar angka satuannya 8 adalah ...
Pembahasan:
Untuk mendapat satuan 8, kita hanya membutuhkan angka terakhirnya saja 8^n
perhatikan pola satuan pangkat bilangan 8
8^1 = 8
8^2 = 4
8^3 = 2
8^4 = 6
8^5 = 8
8^6 = 4
Berulang setiap ke-4
agar mendapat satuan 8 maka n harus bersisa 1 ketika dibagi 4
2013/4 = 503 dengan sisa 1, berarti n=2013
Jawaban: A. 2.013

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 26 27, Kegiatan 3 Latihan Kebahasaan 

20. Jika n menyatakan banyak rusuk sisi alas suatu limas, maka banyak rusuk pada limas tersebut adalah ....
Pembahasan:
rumus rusuk limas segi n = 2n
Jawaban : B. 2n

Itulah kunci jawaban Matematika kelas 8 Semester 1 halaman 34 Uji Kompetensi 1 Pola Bilangan.***

Disclaimer:
1) Konten ini hanya pilihan dibuat untuk membantu orang tua membimbing anak di tingkat SMP dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban dan bukan hanya hasil akhirnya.
2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua dapat mengeksplorasi jawaban lebih baik.
3) Jawaban ini telah diverifikasi dan disetujui oleh kak Gilang Rafiqa Sari, S.Pd alumni Universitas Negeri Malang
4) Artikel kunci jawaban Matematika SMP Kelas 8 SMP ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah