Aktivitas Kelompok Hasil Penulusuran Budaya dari Sejumlah Negara Asia dan Dinamika Penduduk Indonesia

- 23 Agustus 2022, 17:04 WIB
Ilustrasi: Budaya dan Dinamika Penduduk, Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 59-60
Ilustrasi: Budaya dan Dinamika Penduduk, Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 59-60 /Tangkapan layar/ Buku PKN Kelas 9 SMP Terbitan Kemendikbud edisi Revisi

MALANG TERKINI – Artikel yang membahas mengenai aktivitas kelompok hasil penulusuran budaya dari sejumlah negara-negara di Asia dan dinamika penduduk salah satu negara di Asia, yaitu Indonesia.

Tugas aktivitas kelompok tersebut terdapat di buku paket Kemendikbud mata pelajaran IPS untuk kelas 9 halaman 59, 60 kurikulum 2013.

Sebelum beranjak untuk menyelesaikan tugas aktivitas kelompok, adik-adik tentu sudah mempelajari mengenai interaksi antarnegara di Benua Asia.

Baca Juga: Rangkuman IPS Kelas 9 Bab 2 Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi Halaman 85-142

Pada tugas kali ini adik-adik dibagi per kelompok. Selanjutnya, tugas per kelompok yaitu menelusuri budaya dari sejumlah negara di Asia, baik itu bahasa, agama, karya seni, alat musik tradisional, dan lain-lain.

Kemudian, dari hasil penelusuran adik-adik diminta untuk mencatat hasilnya pada tabel yang terdapat di halaman 59 dan 60.

Berikut ini adalah hasil penelusuran budaya dari sejumlah negara di Asia, seperti agama, bahasa, karya seni, alat musik tradisional yang bisa kami rangkum dari berbagai sumber:

1. Indonesia

Nama bahasa: Indonesia

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x