Rangkuman PAI Kelas 9 Bab 4 Zakat Mal: Pengertian, Syarat, Ketentuan Harta, dan Daftar Mustahiq

- 7 September 2022, 10:01 WIB
Ilustrasi - Rangkuman mata pelajaran buku paket Pendidikan Agama Islam (PAI) Kelas 9 Bab 4 Kemendikbud tentang Zakat Fitrah dan Zakat Mal. Apa itu mustahiq dan muzakki?
Ilustrasi - Rangkuman mata pelajaran buku paket Pendidikan Agama Islam (PAI) Kelas 9 Bab 4 Kemendikbud tentang Zakat Fitrah dan Zakat Mal. Apa itu mustahiq dan muzakki? /pexels/Vie Studio

Baca Juga: Rangkuman PAI dan Budi Pekerti Kelas 9 Bab 4 Tentang Zakat Fitrah: Pengertian, Rukun, Syarat, dan Hukum

6. Mustahiq adalah sebutan untuk orang yang berhak menerima zakat. Berdasarkan Q.S. at-Taubah/9 ayat 60, mustahiq ada 8 yaitu fakir, miskin, amil, muallaf, riqab, gharim, sabilillah, dan ibnu sabil.

7. Hikmah zakat adalah: sebagai bentuk syukur kepada allah SWT, mengurangi kesenjangan sosial, untuk menyucikan jiwa atau tazkiyatun nafs, memadamkan sifat kikir dan menumbuhkan kedermawanan, alat pembersih harta dan penjagaan dari ketamakan orang jahat, dan lain-lain.

Disclaimer:

1) Konten ini dibuat untuk membantu siswa dalam belajar dan melakukan evaluasi.

2) Artikel rangkuman ini telah diverifikasi dan disetujui oleh Gilang Rafiqa Sari, S.Pd, alumni Universitas Negeri Malang.

3) Rangkuman bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa, orang tua, atau guru dapat mengeksplorasi rangkuman yang lebih baik.

4) Artikel rangkuman PAI dan Budi Pekerti Kelas 9 halaman 69-74 ini tidak mutlak menjamin kebenaran rangkuman.***

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah