Profil MT Haryono, Pahlawan Revolusi Lengkap Umur, Asal, Perjalan Karir hingga Akhir Hidupnya

- 11 September 2022, 17:39 WIB
MT Haryono, profil dan biografi pahlawan revolusi lengkap dengan agama, umur, hingga akhir hidupnya.
MT Haryono, profil dan biografi pahlawan revolusi lengkap dengan agama, umur, hingga akhir hidupnya. /tangkap layar/Web Unkris

Pernah pula ia ditempatkan sebagai Sekretaris Dewan Pertahanan Negara, dan sebagai Wakil Tetap pada Kementerian Pertahanan Urusan Gencatan Senjata.

Baca Juga: Patung Sejarah G30S PKI Diambil oleh Penggagasnya, Fadli Zon: Benda Museum tak Bisa Diangkut Seenaknya

Saat Konferensi Meja Bundar (KMB) berlangsung, pria pemeluk agama Islam ini menjadi Sekretaris Delegasi Militer Indonesia.

Mayor MT Haryono saat akan bertunangan dengan Mariatni, seorang puteri Mr. Besar Martokusumo yang berdomisili di Jakarta tiba-tiba mendapatkan tugas negara.

MT Haryono harus bertugas sebagai memerlukan seorang Atase Militer untuk Negeri Belanda dalam KMB di Den Haag.

Baca Juga: Mengenang Peristiwa G30S PKI: Sosok Jenderal Ahmad Yani Sasaran Utama Pemberontakan

Sehingga pertunangan pun diganti menjadi hari pernikahan, dan setelah menikah mereka berdua langsung ke Belanda.

Ayah 5 anak ini selalu berhati-hati dalam segala hal dan segala tindakannya, ini yang membuat ia begitu bertangung jawab menjadi seorang ayah dan suami.


Gugur dalam G30S

Tanggal 1 Oktober 1965 dini hari anggota Cakrabirawa melakukan G30S mendatangi mendatangi rumah MT Haryono di Jl Prambanan No. 8.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah