Mengungkap Sejarah dan Makna 10 November dalam Peringatan Hari Pahlawan

- 6 November 2022, 22:37 WIB
Ilustrasi: Bung Tomo sebagai pemimpin warga Surabaya dalam pertempuran yang terjadi dengan tantara Belanda pada 10 November 1945.
Ilustrasi: Bung Tomo sebagai pemimpin warga Surabaya dalam pertempuran yang terjadi dengan tantara Belanda pada 10 November 1945. /

Sekelompok Inggris mulai tersulut amarah hingga mengeluarkan ultimatum kepada warga Surabaya pada 9 Oktober 1945 agar menyerahkan semua senjatanya kepada mereka.

Namun tidak sedikitpun ultimatum tersebut membuat warga Surabaya takut dan menyerah.

Baca Juga: 17 Pesan Perjuangan Pahlawan Nasional dalam Pedoman Hari Pahlawan 2022: Ada Semboyan Ki Hadjar Dewantara

Dan karena hal itu, tentara Inggris merasa terhina hingga akhirnya memutuskan untuk melancarkan serangan kepada warga Surabaya pada 10 November 1945.

Pertempuran sengit terjadi dan mengakibatkan sekitar 6.000 – 16.000 pejuang Indonesia yang dipimpin oleh Bung Tomo gugur membawa nama bangsa Indonesia.

Dengan banyaknya jumlah warga Surabaya yang tewas demi mempertahankan Indonesia inilah yang akhirnya membuat pemerintah Indonesia menjadikan 10 November sebagai Hari Pahlawan.

Semoga segala kegigihan dan pengorbanan para pahlawan dalam memperjuangkan bangsa Indonesia menjadi semangat para pemuda Indonesia saat ini untuk belajar meneladani dan menghargai jasa mereka.***

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah