Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 205 Kurikulum Merdeka, Menulis Perkataan Menarik Tokoh

- 7 Februari 2023, 16:15 WIB
Kelas 7 Bahasa Indonesia halaman 205 spoiler kunci jawaban dan pembahasan tabel ringkasan dan tanggapan buku
Kelas 7 Bahasa Indonesia halaman 205 spoiler kunci jawaban dan pembahasan tabel ringkasan dan tanggapan buku /Pixabay/kaboompics

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 170 Kurikulum Merdeka Tabel 5.8 Rancangan Teks Tanggapan

"Sesungguhnya sejatinya diriku adalah sejatinya dirimu. Aku yang murni adalah engkau yang murni. Aku dan engkau adalah sama. Aku adalah engkau."

"Cintaku kepada anak istriku adalah 'cinta palsu',... cinta yang biasa-biasa saja. Tidak berlebihan. Tidak ingin memiliki, apalagi menguasai. Cintaku kepada mereka tak lain hanyalah tanggung jawabku sebagai suami dan ayah bagi mereka."

"Cintaku kepada saudara-saudaraku juga adalah 'cinta palsu'. Karena dalam peranku sebagai Arjuna, mereka adalah saudaraku maka aku harus menghormati mereka, menjaga dan senantiasa melindungi mereka."

"Cintaku kepada diriku sendiri sebagai sosok Arjuna adalah 'cinta palsu', karena tubuh ini, raga ini semua adalah milikNya. Maka aku tak boleh teramat mencintainya dengan rasa kepemilikan ingin menguasai sepenuhnya."

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 172 Kurikulum Merdeka, Menemukan Sudut Pandang Baru

"Cintaku sekedarnya saja. Tanggung jawabku adalah memerankan Arjuna sebaik mungkin dan membawa tubuh ini, sosok ini, pada jalan kebenaran yang suci."

"Bukan orang yang lari dari tanggung jawab yang akan sampai pada ilahi, tetapi mereka yang berkarya sebagai wujud bakti kepadaNya yang akan segera mencapaiNya. Bukan pula karena sibuk menghafalkan teori-teori keagamaan seseorang dapat mencapai kemuliaan, tetapi mereka yang berkarya yang akan menyatu dalam kemuliaan."

"Mengerti saja tidaklah cukup. Selain mengerti, kita juga harus menghayati dan mewujudkannya dalam perbuatan sehari-hari. Tanpa menghayati apa yang kita mengerti dan tanpa mewujudkannya dalam perbuatan, semuanya hanya menjadi basa-basi spiritual belaka."

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah