Biodata Ustadz Yusuf Mansur, Mulai dari Usia, Pasangan sampai Perjalanan Karir

- 23 Juli 2021, 07:12 WIB
biodata atau profil dari Ustadz Yusuf Mansur
biodata atau profil dari Ustadz Yusuf Mansur /Instagram.com/@yusufmansurnew

MALANG TERKINI – Ustadz Yusuf Mansur saat ini sedang dirawat di rumah sakit. Ayah dari Wirda Mansur ini bahkan membutuhkan donor darah.

Kali ini akan dibahas mengenai biodata dari Ustadz Yusuf Mansur. Lengkap mulai dari usia, perjalanan karir, akun Instagram, sampai pasangan.

Namun sebelum membahas mengenai biodata Yusuf Mansur, simak dulu kronologi pimpinan Pondok Pesantren Daarul Quran ini sampai bisa terbaring di rumah sakit dan memerlukan donor darah.

Baca Juga: Agama Bulan Sutena dan Biodata Lengkap Seleb Tiktok Bersuara Merdu, dari Darah Keturunan hingga Akun Intagram

Dalam akun Instagramnya, Ustadz Yusuf Mansur menyebutkan jika dirinya akan mendapatkan pendonor darah yang hafal Al-Quran.

Pada rabu, 21 Juli 2021 Yusuf Mansur dilarikan ke RSPAD Gatot Subroto hal tersebut disebabkan karena kadar hemoglobin atau sel darah merah sangat rendah.

Tidak hanya hemoglobin saja, namun eritrosit beserta zat besi juga menurun, membuatnya terbaring lemah di kamar rumah sakit.

“Pagi ini, 21 juli 2021, dengan izin Allah, hb saya alhamdulillah "masih" ada 5. rendah sangat. tp msh hidup, hehehe. eritrosit rendah, zat besi jg rendah. semua, alhamdulillaah,” tulis Ustadz Yusuf Mansur di akun Instagramnya, dilansir Malang Terkini dari akun @yusufmansurnew dalam di postingannya pada Rabu, 21 Juli 2021.

Baca Juga: Biodata Carlos Fortes, Striker Arema FC Asal Portugal

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: instagram/@yusufmansurnew


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x