Resep Tang Yuan untuk Rayakan Imlek, Mirip Wedang Ronde

- 25 Januari 2021, 05:30 WIB
Resep Tang Yuan
Resep Tang Yuan /Pexels/Buenosia Carol
  • 500 gram tepung ketan, ayak agar halus
  • 2 gelas air, hangat-hangat kuku
  • 1 wortel, haluskan sebagai jus
  • 5 batang daun pandan/daun ulir, haluskan sebagai jus
  • 10 bunga kacang biru, rebus
  • 2 tetes pewarna makanan warna merah

Baca Juga: Resep Nasi Tumpeng Komplit Hemat, Cuma Rp100 Ribu Bisa untuk 10 Orang

Bahan lain :

  • 100 gram kacang ginko, kupas
  • ¼ cangkir gula
  • 2 cangkir air

Cara Membuat:

1. Pertama siapkan semua bahan yang akan dibuat untuk sirup. Masukkan gula, pandan, dan jahe yang telah dihancurkan ke dalam rebusan air

2. Tutup panci dan biarkan selama 15 menit untuk mengekstrak rasa jahe ke dalam sirup.

3. Setelah 15 menit, buka panci dan buang pandan yang telah layu. Biarkan sirup sampai dingin

4. Selanjutnya, siapkan bahan yang akan digunakan sebagai tambahan sirup

5. Dalam panci terpisah, masukkan kacang ginko ke dalam sirup. Masak sampai kacang lunak. Setelah lunak, sisihkan.

Baca Juga: Resep Donat Kentang Nyempluk Anti Gagal, Bisa Jadi Ide Camilan Sore Hari

6. Siapkan semua bahan adonan tang yuan.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori

Sumber: Huang Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah