Coklat Identik dengan Hari Valentine, Intip 5 Manfaat Kesehatan yang Diperoleh Ketika Makan Coklat

- 6 Februari 2021, 11:03 WIB
Ilustrasi Coklat batang yang lezat
Ilustrasi Coklat batang yang lezat /PIXABAY/Counselling

MALANG TERKINI – Memberi coklat ke pasangan identik dengan perayaan Hari Valentine yang jatuh pada 14 Februari.

Hari spesial bagi pasangan muda-mudi yang merayakan hari kasih sayang dan orang-orang terdekat.

Ternyata memberikan coklat ketika perayaan ini memiliki manfaat kesehatan, seperti antioksidan dan asam amino.

Baca Juga: Coklat Jadi Kado Umum dihari Valentine 14 Februari 2021, Intip 4 Manfaatnya bagi Kesehatan Tubuh

Baca Juga: Cokelat Klasik Cafe Malang, Semakin Hangat dengan Aneka Sajian Coklat

Berdasarkan penelitian apabila mengkonsumsi coklat dalam jumlah yang banyak membantu melindungi sistem kardiovaskular, mengurangi peradangan, dan banyak lagi.

Bulan Februari adalah waktu yang tepat mengingat tinggal beberapa hari lagi Kita akan merayakan Hari Valentine. Berikut 5 manfaat kesehatan yang diperoleh bila mengkonsumsi coklat, dikutip Malang terkini pada website real simple.

1. Coklat kaya akan antioksidan

Coklat mengandung flavonoid, antioksidan flavonoid ini telah terbukti memiliki efek positif pada risiko penyakit kardiovaskular.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori

Sumber: REAL SIMPLE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x