Lamanya Waktu Haid dan Suci Menurut Tinjauan Fikih Mustahadhah

- 28 November 2021, 06:38 WIB
Lama waktu haid berapa hari?
Lama waktu haid berapa hari? /pikulkeaw_333/pixabay/

Baca Juga: Belum Mandi Wajib Haid Langsung Berhubungan Badan, Bolehkah?

Waktu normal suci dari haid

Waktu normal suci tergantung waktu haid. Artinya, jika haid terjadi selama 7 hari, maka waktu sucinya 23 hari.

Siklus ini terus berjalan normal selama wanita tersebut tidak mengalami gangguan, seperti karena faktor kehamilan, pengaruh alat kontrasepsi, atau faktor penyakit yang dideritanya.

Itulah waktu haid dan suci menurut tinjauan fikih. Ketetapan itu berdasarkan dalil istiqra’ (penelitian) yang dilakukan oleh Imam Syafii sendiri terhadap wanita-wanita di Arab.***

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah