Reg di portal.ltmpt.ac.id, Cara Registrasi Akun LTMPT untuk SNMPTN

- 4 Januari 2021, 07:55 WIB
ilustrasi registrasi akun
ilustrasi registrasi akun /pixabay/fancycrave1

MALANG TERKINI – Registrasi akun di portal.ltmpt.ac.id adalah cara agar para siswa yang ingin bisa terdaftar sebagai peserta SBMPTN atau SNMPTN. LTMPT adalah singkatan dari Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi.

LTMPT adalah lembaga yang menyelenggarakan tes masuk Perguruan Tinggi negeri (PTN) bagi calon mahasiswa baru. Sehingga semua proses seleksi mahasiswa baru di LTMPT di mulai dengan cara registrasi akun.

Proses registrasi akun LTMPT dibuka pada tanggal 4 Januari 2021 dengan cara mengunjungi portal.ltmpt.ac.id

Baca Juga: Masuk LTMPT ltmpt.ac.id, Registrasi Akun untuk SBMPTN 2021

Baca Juga: Ini Syarat Daftar Bantuan Pelajar dan Mahasiswa Rp1 Juta, KIP harus Terdaftar

Sedangkan untuk pelaksanaan SBMPTN dilakukan pada 15-24 Fabruari 2021 dan pengumuman hasilnya pada 22 Maret 2021.

Berikut adalah cara membuat atau registrasi akun di laman portal.ltmpt.ac.id.

Pertama, buka situs LTMPT dengan alamat ltmpt.ac.id

Kedua, klik “daftar di sini”

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah