KIP Kuliah 2021 Dibuka, Yuk Simak Syarat dan Cara Mendaftar

- 9 Februari 2021, 17:15 WIB
KIP Kuliah 2021: Jadwal, Syarat, Tahapan Pendaftaran, dan Jangka Waktu Pemberian
KIP Kuliah 2021: Jadwal, Syarat, Tahapan Pendaftaran, dan Jangka Waktu Pemberian /kip-kuliah.kemdikbud.go.id/

MALANG TERKINI -  Senin 8 Februari 2021, Kemendikbud melalui laman website resminya mengumumkan bahwa KIP Kuliah telah dibuka.

KIP Kuliah adalah program bantuan biaya kuliah oleh pemerintah. KIP kuliah adalah bentuk kepedulian pemerintah terhadap Hak setiap warga negara untuk berpendidikan tinggi.

Lalu bagaimana cara mendaftar dan apa saja persyaratan KIP Kuliah 2021?

Baca Juga: Cara Pendaftaran PIP KIP Kuliah 2021, Segera Login ke kip-kuliah.kemdikbud.go.id Sebelum Ditutup

Dilansir Malang Terkini dari Laman Kemendikbud inilah persyaratan yang harus kamu penuhi untuk mendapatkan KIP Kuliah.

1. Siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) sederajat atau telah lulus paling tidak 2 tahun sebelumnya.

2. Memiliki potensi akademik yang baik namun dengan keterbatasan ekonomi

3. Lulus seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui seluruh jalur masuk perguruan tinggi baik Perguruan Tinggi Swasta (PTS) maupun Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dengan Program Studi terakreditasi.

4. Keterbatasan ekonomi dibuktikan dengan kepemilikan,

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah