Surya Tjandra, Biodata dan Profil: Asal Partai, Umur, Jabatan di PSI, Karir Politik, Keluarga

- 28 Juli 2022, 14:08 WIB
Biodata dan profil dari Surya Tjandra, Politikus PSI
Biodata dan profil dari Surya Tjandra, Politikus PSI //BIRO HUMAS KEMENTRIAN ATR//

Surya bersama kedua orang tuanya pernah tinggal di rumah kontrakan yang tidak menentu atau sering berpindah pindah.

Dengan melihat kondisi keluarganya yang kekurangan, akhirnya surya memiliki tekat untuk selalu sekolah di Sekolah Negeri agar biaya yang dikeluarkan tidak terlalu banyak.

Setelah lulus SMA, Surya Tjandra diterima di Universitas Indonesia (UI) dengan mengambil jurusan di Fakultas Hukum. Dari masa perkuliahan ini lah ia mulai menyukai dunia hukum.

Baca Juga: Fenomena Citayam Fashion Week, Gus Yusuf: Tidak Punya Panutan dari Sisi Morality

Setalah lulus dari UI, Surya mendapatkan beasiswa S2 ke Universitas Warwick Inggris kemudian ia melanjutkan S3 nya di Universitas Leiden Belanda.

Setelah lulus S3 di Belanda, Surya memilih bekerja di sebuah Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Jakarta.

Pada tahun 2019, ia memberanikan tekad untuk terjun ke dunia politik. Surya bergabung dengan partai politik PSI kemudian Ia mengikuti Pemilihan Umum (Pemilu) legislatif pada tahun yang sama.

Ia menjadi calon anggota legislatif di daerah pemilihan Jawa Timur 5 di Malang Raya. Namun justru Surya diangkat oleh Presiden untuk menduduki jabatan sebagai Wamen ATR/BPN periode masa jabatan 2019 - 2022.

Baca Juga: Hadits Tentang 1 Muharram, Lengkap dengan Dalil Doa Awal Tahun Baru Islam

Ditengah perjalannya membantu Menteri ATR/BPN yakni Sofyan Djalil, tiba-tiba Surya menjadi bagian menteri yang di Reshuffle dan digantikan oleh rekannya di PSI yakni Raja Juli Antoni.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah