KIP Kuliah Merdeka Tahun 2022, Inilah Syarat-syarat yang Harus Diperhatikan Sebelum Daftar

- 20 Februari 2022, 07:24 WIB
Syarat-syarat yang perlu diperhatikan sebelum mendaftar KIP Kuliah Merdeka 2022
Syarat-syarat yang perlu diperhatikan sebelum mendaftar KIP Kuliah Merdeka 2022 /laman Kemendikbud.go.id/

MALANG TERKINI - KIP Kuliah Merdeka 2022 merupakan program bantuan atau beasiswa dari pemerintah untuk calon mahasiswa dari keluarga kurang mampu agar dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi.

KIP Kuliah Merdeka 2022 akan terus disalurkan sebagai wujud kepedulian pemerintah akan mimpi anak bangsa yang terhalang oleh ekonomi.

KIP Kuliah Merdeka 2022 harus bisa dimanfaatkan sebaik-baiknya oleh para calon mahasiswa yang memenuhi syarat di seluruh Indonesia.

 Baca Juga: Jadwal Pendaftaran dan Persyaratan Untuk Mendaftar KIP Kuliah Tahun 2022

Dengan KIP Kuliah Merdeka 2022 diharapkan dapat membantu dalam meningkatkan taraf ekonomi dan pembangunan bangsa.

Berikut beberapa syarat-syarat yang harus diperhatikan sebelum daftar KIP Kuliah Merdeka 2022.

Syarat:

- Lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), atau maksimal lulus 2 (dua) tahun sebelumnya

- Telah lulus seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui semua jalur masuk Perguruan Tinggi Akademik dan Perguruan Tinggi Vokasi dan diterima di PTN atau PTS pada Program Studi yang telah terakreditasi secara resmi dan tercatat pada sistem akreditasi nasional perguruan tinggi.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: KIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x