Link Twibbon Hari Pajak Nasional 14 Juli 2021, Berikut Bingkai Foto Resmi Direktorat Jenderal Pajak

- 14 Juli 2021, 08:02 WIB
Link download twibbon Hari Pajak Nasional 2021
Link download twibbon Hari Pajak Nasional 2021 /twibbonize.com/

MALANG TERKINI – Berikut akan disajikan link untuk download Twibbon atau bingkai foto perayaan Hari Pajak Nasional 14 Juli 2021 dilengkapi dengan sejarah diperingatinya.

Perayaan Hari Pajak yang ke 76 pada 14 Juli 2021 saat ini diperingati dengan mengambil tema “Bersama Pajak Atasi Pandemi Pulihkan Ekonomi”.

Selaras dengan hal tersebut perayaan Hari Pajak Nasional 2021 bisa dirayakan dengan membagikan Twibbon atau Bingkai foto yang telah dibuat oleh Direktorat Jenderal Pajak.

Baca Juga: Memperingati Hari Pajak Nasional 14 Juli 2021 dengan Link Bingkai Twibbon Menarik untuk Dibagikan di Medsos

Namun sebelum menuju ke link Twibbon Hari Pajak Nasional 2021, berikut akan ada ulasan singkat mengenai sejarah diperingatinya.

Sejarah Hari Pajak Nasional

Dalam diktum pertama Keputusan Dirjen Pajak No. KEP-313/PJ/2017, yang ditandatangani Robert Pakpahan berbunyi “Menetapkan tanggal 14 Juli 1945 sebagai Hari Pajak yang diperingati di lingkungan Direktorat Jenderal Pajak.”

Pengenalan pajak dimulai saat Indonesia dijajah oleh Belanda, saat itulah sistem kita mengenal sistem perpajakan modern.

Baca Juga: Idul Adha 2021: Link Download Twibbon dan Kartu Ucapan Gratis

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah