Selain Kopi, Ini Jenis Minuman yang Bisa Bikin Kamu Anti Ngantuk

- 6 Oktober 2021, 20:50 WIB
Ilustrasi Jenis Minuman yang Bisa Bikin Anti Ngantuk
Ilustrasi Jenis Minuman yang Bisa Bikin Anti Ngantuk /PIXABAY/cocoparisienne

MALANG TERKINI - Seperti yang telah diketahui sebagian besar orang, bahwa kopi dipercaya bisa mencegah kantuk.

Pasalnya, kafein yang terdapat dalam kopi bisa memberikan energi untuk tubuh yang lelah maupun yang sedang mengantuk.

Namun tahukah kamu, bahwa ada beberapa minuman selain kopi yang bisa kamu siasati rasa kantuk yang kerap datang terutama di jam-jam rawan ngantuk? Yuk, simak informasi legkapnya.

Baca Juga: BTS Bakal Kolaborasi dengan Kopi Kenangan?

1. Air Mineral

Salah satu penyebab kantuk yang kamu alami bisa jadi karena kekurangan cairan dalam tubuh atau dehidrasi.

Dengan mengkonsumsi air mineral yang cukup, tidak hanya bisa membantumu menghilangkan rasa lelah tapi juga bisa atasi rasa kantuk yang menyerang.

2. Green Tea

Green Tea atau Teh hijau ini tidak hanya baik untuk menurunkan berat badan, tetapi juga bisa membantu mengkatkan kosentrasi.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x