Resep Seblak Jeletot Pedas, Dijamin Enak Bikin Ketagihan

- 10 November 2021, 14:52 WIB
Resep Seblak Jeletot Pedas.
Resep Seblak Jeletot Pedas. /Malang Terkini/Arum Ariyaya/

3. Makaroni ulir 30 gram

4. Mi kering 30 gram

5. Air 450 ml

6. Telur 1 butir

7. Sawi hijau 2 tangkai

8. Sosis (atau kondimen pelengkap lain sesuai selera)

Baca Juga: Resep Seblak Sederhana yang Bisa Dicoba di Rumah, Pemula Pun Bisa Buat

Persiapan:

1. Rebus cabe merah kering, cabe rawit kering, dan cabe rawit segar di air yang mendidih ±5 menit.

2. Haluskan bawang putih, bawang merah, kencur, kemiri, dan cabe yang telah direbus.

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah