Benarkah Terlalu Banyak Konsumsi Vitamin C Menyebabkan Telat Haid atau Justru Mempercepatnya?

- 6 November 2021, 15:15 WIB
Pengaruh vitamin C pada hormon dan siklus haid wanita
Pengaruh vitamin C pada hormon dan siklus haid wanita /pikulkeaw_333/pixabay/

MALANG TERKINI – Sebagian besar wanita terbiasa memperhatikan kalender jadwal haidnya untuk bisa bersiap-siap menyambut ‘tamu’ bulanannya. Tapi, stres, perubahan hormon, obat, dan vitamin bisa menyebabkan wanita telat haid atau haid tidak teratur. Lantas, bagaimana dengan vitamin C?

Sejak awal pandemi, orang mulai mengonsumsi vitamin C setiap hari untuk meningkatkan kekebalan tubuh mereka.

Anda mungkin pernah mendengar desas desus bahwa mengonsumsi terlalu banyak vitamin C menyebabkan telat haid. Sebagian juga mungkin pernah mendengar bahwa vitamin C membuat haid datang lebih cepat.

Baca Juga: Jangan Sampai Salah, Perbedaan Telat Haid dengan Hamil Serta Gejalanya

Tetapi dapatkah mengonsumsi vitamin C secara teratur memengaruhi siklus haid? Inilah jawabannya.

Peran vitamin C

Vitamin C memiliki peran penting dalam kesehatan dan imunitas tubuh. 

Selain meningkat kekebalan tubuh, vitamin C juga menjaga kesehatan kardiovaskular wanita, menjaga penglihatan wanita tetap sehat, dan kulit cerah. 

Wanita kehilangan darah saat mengalami haid tiap bulan dan hal ini menyebabkan kadar zat besi semakin menipis. Jika zat besi dalam tubuh tidak dipulihkan, dapat menyebabkan kekurangan zat besi dalam tubuh. 

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x