Manfaat Air Lemon Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Bantu Ringankan Masalah Pencernaan

- 27 April 2022, 14:18 WIB
Manfaat air jeruk lemon memang sangat banyak sekali terlebih untuk kesehatan tubuh manusia, dan biasanya hal tersebut jarang diketahui
Manfaat air jeruk lemon memang sangat banyak sekali terlebih untuk kesehatan tubuh manusia, dan biasanya hal tersebut jarang diketahui /Unsplash/eggbank/


MALANG TERKINI – Jeruk Lemon adalah salah satu dari banyak jenis jeruk yang dikenal oleh masyarakat pada umumnya.

Tanpa diduga ternyata air perasan dari jeruk lemon ini memiliki manfaat yang sangat tak terduga bagi Kesehatan tubuh manusia.

Selain harga dari jeruk lemon yang sangat terjangkau, buah yang satu ini memang mempunyai manfaat yang sangat luar biasa.

Baca Juga: 10 Manfaat Air Lemon untuk Kesehatan, Bantu Turunkan Berat Badan Hingga Mencegah Batu Ginjal

Lemon mengandung sekitar 5% asam sitrat dan merupakan sumber kaya vitamin C. selain vitamin C, banyak juga vitamin yang terkandung didalam jeruk lemon tersebut

Diantaranya adalah vitamin B, riboflavin, mineral seperti kalsium, protein, dan karbohidrat.

Lalu apa saja manfaat air lemon bagi Kesehatan tubuh kita? Simak selengkapnya pada artikel ini.

Berikut merupakan manfaat dari air lemon bagi Kesehatan sebagaimana dikutip Malang Terkini dari video yang diunggah kanal YouTube Erwan Channel pada bulan April 2020.

1. Meringankan masalah pencernaan

Manfaat air lemon yang pertama yaitu dapat meringankan masalah pencernaan jika air lemon dicampur dengan air panas. Untuk masalah pencernaan yang dimaksud adalah seperti mual, mules, dan bisa juga membuang parasit.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x