Jadwal Imsak dan Buka Puasa Bulan Rajab Hari Ini Kamis 3 Februari 2022: Bandung, Denpasar, Makassar, Jayapura

- 3 Februari 2022, 00:22 WIB
Ilustrasi: Jadwal imsak dan buka puasa Rajab Kamis, 3 Februari 2022 untuk wilayah Bandung, Denpasar, Makassar, Jayapura
Ilustrasi: Jadwal imsak dan buka puasa Rajab Kamis, 3 Februari 2022 untuk wilayah Bandung, Denpasar, Makassar, Jayapura /JESHOOTS-com/pixabay/

MALANG TERKINI – Bulan Rajab merupakan bulan ketujuh dalam kalender Hijriah atau kalender Islam. Bulan Rajab merupakan salah satu dari empat bulan yang diagungkan dan dimuliakan Allah Swt.

Bulan Rajab termasuk ke dalam bulan haram, bulan haram yang dimaksud antara lain Rajab, Dzulqa’adah, Dzulhijjah, Muharram.

Apabila kita berpuasa pada bulan Rajab atau menjalani amalan ibadah lain, insya Allah amalan dan pahala yang kita dapatkan besar.

Baca Juga: Puasa Rajab yang Sunnah Berapa Hari? Catat Tanggal Pentingnya!

"Sesungguhnya bilangan bulan pada sisi Allah adalah dua belas bulan, dalam ketetapan Allah di waktu Dia menciptakan langit dan bumi, di antaranya empat bulan haram. Itulah (ketetapan) agama yang lurus, maka janganlah kamu menganiaya diri kamu dalam bulan yang empat itu." (QS. At Taubah : 36).

Pada ayat tersebut kita dianjurkan untuk tidak berpuasa berlebihan pada bulan haram, yaitu pada bulan Rajab, Dzulqa’adah, Dzulhijjah, Muharram.

Kesunnahan puasa Rajab ini menurut Imam Mazhab Hambali tidak penuh satu bulan. Puasa Rajab yang dianjurkan adalah selama 3 hari berturut-turut di hari Kamis, Jumat, dan Sabtu di awal bulan Rajab.

Baca Juga: Mengenal Susi Air, Maskapai Penerbangan Milik Susi Pudjiastuti yang Diusir dari Bandara Malinau Kaltara

Untuk membantu Anda dalam menjalani ibadah puasa Rajab, kami tim Malang Terkini mencoba memaparkan jadwal imsak dan buka puasa pada Kamis, 3 Februari 2022 wilayah Bandung, Denpasar, Makassar, Jayapura:

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x