7 Fakta Negara Iran, Mulai dari Perempuan Dilarang Masuk Stadion Hingga Internet Halal

- 17 September 2021, 14:48 WIB
berbagai fakta tentang Negara Iran yang mungkin belum Anda ketahui
berbagai fakta tentang Negara Iran yang mungkin belum Anda ketahui /pixabay/mostafa meraji

Ancaman tersebut kemudian didengar, pada Desember 2019 lalu perempuan Iran akhirnya diperbolehkan menonton pertandingan sepak bola yang berskala internasional. Sementara yang domestik hingga kini masih dilarang.

Baca Juga: BTS Akan Hadir dalam Rapat Majelis Umum PBB Temani Presiden Moon Jae In sebagai Utusan Negara

5. Hubungan Iran dengan Amerika

Sejak revolusi Iran pada tahun 1979 sukses, hubungan dengan Amerika Serikat terus memanas. Bahkan Iran pernah menembak pesawat pengintai Amerika yang dipasang di Selat Hormuz.

6. Negara Asal Kucing Persia

Sesuai dengan nama Negara Iran yang terkenal di Negara Barat pada masa lalu, kucing Persia berasal dari Iran. Kucing Persia menjadi salah satu kucing tertua di dunia.

7. Internet Halal

Merupakan sebuah istilah untuk jaringan internet yang dikendalikan langsung oleh Pemerintah Iran, jaringan ini memiliki keterbatasan informasi baik yang akan masuk atau keluar Negara Iran.

Itulah 7 Fakta tentang Negara Iran yang berhasil Malang Terkini rangkum. Tentu masih banyak informasi lain terkait negara tersebut yang belum sempat diulas.***

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: Youtube Data Fakta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x