Banjir Bandang Gunung Mas Puncak Bogor, BMKG Beberkan Alasannya

- 19 Januari 2021, 22:16 WIB
Penampakan rumah warga yang terdampak banjir bandang
Penampakan rumah warga yang terdampak banjir bandang /Rafik Maeilana/Isu Bogor

Terkait kejadian tersebut, BMKG telah mengeluarkan informasi peringatan dini cuaca ekstrem skala waktu tiga jam-an untuk wilayah Jawa Barat, khususnya Jabodetabek pada Senin 18 Januari 2021 pukul 17.20 WIB hingga 20.20 WIB dan pukul 22.20 hingga 23.45 WIB, sebelum terjadinya cuaca ekstrem di Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor.

Pada Januari hingga Februari 2021, di wilayah Jawa Barat diprediksi mengalami periode puncak musim hujan, sehingga perlu diwaspadai potensi cuaca ekstrem.

Seperti hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang, puting-beliung, maupun hujan ringan hingga sedang berlangsung secara terus-menerus yang rawan berpotensi menimbulkan terjadinya banjir bandang.*** (Lucky M. Lukman/Galamedia)

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah