Tutorial Lengkap Cara Cek Penerima PIP Kemendikbud Maret 2022 untuk SD, SMP, dan SMA

- 17 Maret 2022, 02:01 WIB
Ilustrasi: Cara Cek Penerima PIP Kemendikbud 2022: Login di pip.kemdikbud.go.id untuk Dana Bantuan SD, SMP, dan SMA
Ilustrasi: Cara Cek Penerima PIP Kemendikbud 2022: Login di pip.kemdikbud.go.id untuk Dana Bantuan SD, SMP, dan SMA /Pixabay/Eko Anug.

 

Berikut juga kewajiban peserta didik penerima dana PIP resmi dari laman pip.kemdikbud.go.id:

1. Menyimpan dan menjaga KIP dengan baik;

2. PIP merupakan bantuan pendidikan. Dana Manfaatnya harus digunakan untuk keperluan yang relevan;

3. Terus belajar dan bersekolah (tidak putus sekolah) dengan rajin, disiplin dan tekun.

 

Jangan sampai siswa melalaikan tiga kewajiban atau peraturan di atas agar dana PIP tetap bisa digunakan.***(Tri Hastuti/Berita Subang)

Berita ini pernah diterbitkan di BeritaSubang.com dalam artikel berjudul "Cara Cek Penerima Dana PIP Kemendikbud 2022 di pip.kemdikbud.go.id Untuk SD SMP SMA"

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah

Sumber: Berita Subang PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah