Alami Karhutla, BMKG Balikpapan: Ada 69 Titik Panas di Provinsi Kaltim

- 30 September 2023, 23:27 WIB
Petugas di Kabupaten Penajam Paser Utara sedang memadamkan karhutla di Kecamatan Penajam (ANTARA/HO-Pusdalops Kabupaten PPU)
Petugas di Kabupaten Penajam Paser Utara sedang memadamkan karhutla di Kecamatan Penajam (ANTARA/HO-Pusdalops Kabupaten PPU) /

Di Kabupaten Kutai Kartanegara yang terdeteksi 20 titik panas, tersebar di enam kabupaten yakni Samboja 12, Muara Kaman 4, kemudian Sebulu, Muara Jawa, Loa Janan, dan Marangkayu masing-masing 1 titik yang semuanya juga memiliki tingkat kepercayaan menengah.

"Di Kutai Timur yang terpantau 11 titik panas, tersebar di empat kecamatan, yakni Kecamatan Rantau Pulung 2 titik, Muara Ancalong 7 titik, lantas Bengalon dan Muara Bengkal masing-masing 1 titik yang semuanya juga memiliki tingkat kepercayaan menengah," kata Diyan. ***

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x