Biodata dan Profil Fiersa Besari Lengkap dengan Umur, Sumber Kekayaan, Asal, Akun IG dan Pendidikan

1 November 2022, 22:07 WIB
Fiersa Besari: Profil dan biodata lengkap dengan agama, umur, asal, sumber kekayaan, pendidikan hingga akun instagramnya /Tangkap layar/ instagram @fiersabesari

MALANG TERKINI – Fiersa Besari adalah sosok multi talenta yang berprofesi sebagai penulis buku, pencipta lagu bahkan penyanyi kondang tanah air.

Tak sedikit publik penasaran dengan profil dan biodata penulis buku, sekaligus pencipta lagu hits ini.

Semua informasi terkait profil dan biodata diulas mulai dari agama, umur, asal, sumber kekayaan hingga akun IG miliknya.

Baca Juga: Profil dan biodata Fiersa Besari Lengkap dengan Umur, Asal, Sumber Kekayaan, Pendidikan hingga Akun IG

Pria kelahiran Bandung, Jawa Barat yang lahir pada 3 Maret 1984 memiliki nama lengkap seperti nama panggungnya, Fiersa Besari.

Oleh karena kesukaannya dengan sastra dan menulis, ia melanjutkan pendidikan di STBA Yapari ABA Bandung mengambil jurusan sastra Inggris.

Laki-laki berumur 38 tahun ini diketahui memiliki hobi cukup banyak seperti membaca, menulis, bermusik dan juga traveling.

Fiersa Besari menikah dengan Aqila Nurfadla di tahun 2019 , publik banyak dikenal dengan julukan Mbak Kroya.

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Feby Putri, Penyanyi yang Selalu Diiringi Rintik Hujan Saat Manggung

Karir
Kecintaannya pada sastra membawanya ke karier yang saat ini ia kejar, dengan tulisan dan lagunya begitu indah membuat banyak anak-anak muda yang menyukainya.

Kegemarannya dalam membaca dan kecintaannya terhadap buku membuat dirinya Fiersa Besari menjadi salah satu pendiri komunitas Pecandu Buku.

Beberapa buku Fiersa Besari pernah merilis dan laku laris di pasaran seperti Garis Waktu (2016), Konspirasi Alam Semesta (2017), Arah Langkah (2018), dan Tapak Jejak (2019).

Baca Juga: Biodata Ridwan Bae dan Profil Lengkapnya termasuk Asal Partai, Pendidikan, Umur, dan Karir 

Fiersa Besari pada awalnya masuk di sebuah band indie, ia ingin mempelajari dunia tarik suara dengan serius.

Namun setelah sekian lama menjadi vokalis band indie tiba-tiba ia memutuskan untuk bersolo karier.

Fiersa Besari akhirnya merilis beberapa single berjudul Garis Waktu (2016), Salahkah Mengalah (2018), Pelukku Untuk Pelikmu (2019), Lekas Pulih (2020), dan masih banyak lainnya.

Hobi Fiersa Besari selain menulis dan membuat lagu adalah traveling dan hiking ke gunung untuk berpetualang.

Baca Juga: Biodata dan Profil Popon Kerok, Komika yang Trending di Twitter Karena Bahas LGBT: Nama Asli, Umur, Karir, Ig

Sumber Kekayaan

Mengenai sumber kekayaan tentunya sudah jelas Fiersa Besari mendapatkan saluran pundi-pundi rupiah melalui berbagai tulisannya.

Buku-bukunya yang sebagian besar masuk best seller menjadi pendapatan yang mengalir ke kantong Fiersa Besari.

Selain dalam penjualan buku dalam satu bulan bisa mengantongi sekitar Rp50 juta, pendapatan lainnya dari lagu ciptaannya dan dari lagu-lagunya tentu menjadi saluran pendapatan menakjubkan.

Baca Juga: Profil Lengkap Najla Farid Bisyir dan Kisah Perjalanan Sukses Pemilik Bittersweet ,Pelopor Dessert Box

Biodata
Berikut biodata Fiersa Besari yang berhasil Mengerti.id himpun dari berbagai sumber.

Nama Lengkap: Fiersa Besari
Nama Panggilan: Fiersa, Bung
Tempat, Tanggal Lahir: Bandung, Jawa Barat, 03 Maret 1984
Kewarganegaraan: Indonesia
Pendidikan: STBA Yapari ABA Bandung
Agama: Islam
Istri: Aqia Nurfadla (Menikah 2019)
Profesi: Penulis, Musisi
Hobi: Traveling, Membaca, Menulis
Facebook: @Fiersa Besari
Twitter: @FiersaBesari
Instagram: @fiersabesari
TikTok: @fiersabesari
YouTube: Fiersa Besari official

Baca Juga: Profil Biodata Faris atau ‘Papah Sayang’, Mantan Kekasih Nathalie Holscher 10 Tahun Lalu

Itulah profil dan biodata Fiersa Besari lengkap dengan agama, umur, pendidikan hingga akun instagramnya.***

Editor: Ratna Dwi Mayasari

Tags

Terkini

Terpopuler