Sebagai Bentuk Refleksi, B.I Eks IKON Berjanji Membantu Kaum Perempuan di Zambia, Afrika

- 17 September 2021, 20:11 WIB
B.I, Mantan personil IKON
B.I, Mantan personil IKON /Insatgram/@hanbinbub/

Baca Juga: B.I Eks IKON Divonis 4 Tahun Penjara atas Kasus Penyalahgunaan Narkotika Jenis Ganja dan LSD

Sebelumnya, B.I juga telah menyumbangkan seluruh hasil penjualan dari album ‘Love Streaming’, Comfort in The Deep Night, dan album solo pertamanya ‘Waterfall’.

Selain itu, akhir tahun lalu, B.I bersama agensinya, IOK, juga telah menyumbangkan bantuan barang senilai 200 juta Won atau sekitar Rp2,4 miliar.

Mantan personil IKON ini berencana untuk terus merilis lagu pada putaran ke-3 dan 4 hingga 60 tahun setelah kematiannya, yang kemudian hasilnya akan disumbangkan pada badan-badan amal (dalam maupun luar negeri )untuk disalurkan pada yang membutuhkan.

IOK mengatakan bahwa B.I memutuskan hal itu sebagai bentuk refleksi dirinya yang saat ini terjerat kasus hukum. Selain itu ia juga berharap agar melalui sumbangannya, tingkat keamanan lingkungan anak perempuan di Zambia bisa lebih ditingkatkan.

Baca Juga: Merawat Kesehatan Ginjal dengan Konsumsi Air Embun

Ia berharap sumbangan yang dilakukan bisa terus berkelanjutan dan bisa terus membantu orang lain yang membutuhkan. ***

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah