7 Resep Takjil Sederhana, Mudah dan Enak untuk Buka Puasa, Salah Satunya Pisang Cokelat Lumer

- 13 April 2021, 17:16 WIB
resep takjil sederhana
resep takjil sederhana /Tangkapan layar Youtube/tripujis/

Kemudian angkat perlahan dan ulangi cara yang sama keseluruh adonan martabak hingga habis seluruhnya.

Adonan tadi bisa jadi tiga Martabak Lipat Pandan, dan toppingnya bisa disesuaikan dengan selera atau diganti apa saja, seperti kacang, selai, atau cokelat.

Baca Juga: Resep Buka Puasa Ramadhan 2021: Es Potong Jadul

2. Resep Kue Klepon

 

Bahan yang digunakan:

 

  • Air panas, 175 ml.
  • Pasta pandan, secukupnya.
  • Tepung ketan, 200 gr.
  • Tepung kanji, satu sdm.
  • Garam, seperempat sdt, dua kali (jadi ½ sdt).
  • Gula merah, secukupnya (sisir halus).
  • Kelapa parut, seperempat dari satu buah kelapa (gunakan parutan yang bagian putih saja).

Baca Juga: 3 Resep Takjil Praktis dari Kulit Lumpia untuk Berbuka Puasa

 

Cara membuat Kue Klepon, pertama siapkan 175 mililiter air panas dan larutkan pasta pandan secukupnya, lalu aduk rata.

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x