6 Manfaat Khasiat Minum Air Kunyit Setiap Hari, dari Meningkatkan Sistem Imun hingga Mengobati Maag

- 11 Maret 2022, 17:03 WIB
Ilustrasi - khasiat atau manfaat kunyit untuk kesehatan
Ilustrasi - khasiat atau manfaat kunyit untuk kesehatan /PIXABAY/stevepb

Baca Juga: Arti Istilah Healing yang Sesungguhnya Menurut Psikiater

2. Mampu Meredakan Nyeri Haid

Nyeri saat haid sering dialami oleh para wanita dan jika dibiarkan tentu ini akan menghambat produktivitas dalam menjalani kegiatan sehari-hari.

Anda bisa mengonsumsi kunyit untuk membantu mengatasi hal ini jika tidak ingin dibiarkan terlalu lama.

Tanaman ini memberikan efek penghilang rasa sakit alami dengan menenangkan kontraksi rahim yang menjadi sumber kram perut.

Baca Juga: Klasemen Liga 1: Bali United Tetap Digdaya di Puncak Hingga Persib Bandung yang Diam-Diam Ingin Mengkudeta

3. Sebagai Anti Racun

Manfaat lainnya yang terdapat pada kunyit adalah sebagai anti Toxic atau anti racun.

Hal ini telah dibuktikan dengan memanfaatkan kunyit putih untuk penangkal bisa ular.

Kunyit bertindak untuk mencegah racun ular dengan menghambat efek racun, mencegah racun menyebar dengan cepat ke seluruh tubuh.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: YouTube Fakta Kece


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x