Efek Mandi di Malam Hari Ternyata Membuat Tubuh Begini!

- 25 Februari 2023, 20:40 WIB
Ilustrasi mandi di malam hari ternyata bisa memberi efek positif terhadap tubuh
Ilustrasi mandi di malam hari ternyata bisa memberi efek positif terhadap tubuh /Pexels/Athena

3. Membantu mengurangi stress

Ketika seseorang sedang mengalami stress, otak akan berpikir terus sehingga dapat menyebabkan pusing, sakit kepala, tidur dan aktivitas terganggu. Dengan mandi malam, tubuh akan mengeluarkan hormon norepinefrin dan endorfin.

Hormon tersebut memiliki cara kerja yang hampir sama dengan obat anti depresi, sehingga kemudian akan membuat tubuh menjadi lebih rileks dan tenang. Untuk mengurangi stres ini, lebih disarankan mandi malam dengan menggunakan air dingin.

Baca Juga: Doa Masuk dan Keluar WC: Arab, Latin, dan Artinya, serta Adab di Kamar Mandi

4. Menurunkan tekanan darah

Menurut penelitian dari journal of biological and medical rhythm research, mandi di malam hari ditambah menggunakan air hangat bisa membantu menurunkan dan menormalkan tekanan darah, terutama bagi mereka yang telah berusia lanjut dan memiliki riwayat tekanan darah tinggi. Mandi malam menggunakan air hangat selama 11-15 menit bisa menurunkan sekitar 16 mm hg.

Namun perlu diperhatikan, cara ini tidak bisa digunakan secara mutlak untuk menurunkan tekanan darah, tetapi harus diterapkan secara bersamaan dengan mengkonsumsi obat sesuai anjuran dokter.

Meskipun mandi di malam hari dapat memberi efek yang baik terhadap tubuh. Akan tetapi dalam praktiknya perlu diperhatikan kembali, bahwa terdapat beberapa kondisi yang mungkin justru tidak dianjurkan untuk mandi di malam hari. Misalnya ketika dalam kondisi sakit atau terdapat keluhan-keluhan tertentu.

Baca Juga: Doa Mandi Wajib Laki-laki, Lengkap dengan Tata Caranya

Tips mandi di malam hari

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah